PERWAKILAN PROVINSI SUMATERA BARAT

BPK RI Menyerahkan Bantuan untuk Pemulihan Bencana di Kabupaten Agam dan Tanah Datar

Padang, Kamis (20 Juni 2024)- BPK RI menyerahkan bantuan sebesar Rp250 juta untuk korban  banjir bandang lahar dingin melalui Pemerintah Daerah Kabupaten Agam. Penyerahan bantuan...

BPK Sumbar Laksanakan Pembahasan TLRHP dan Penyelesaian Kerugian Daerah Semester I Tahun 2024

Padang, Senin (3 Juni 2024) – Berdasarkan Peraturan BPK Nomor 2 Tahun 2017 tentang Pemantauan Tindak Lanjut Rekomendasi Hasil Pemeriksaan, Peraturan BPK Nomor 3...

Lengkap, Kabupaten Pesisir Selatan, Entitas Terakhir Penerima LHP atas LKPD Tahun 2023

Padang, (Rabu, 22 Mei 2024) - LHP atas LKPD diserahkan oleh Kepala Perwakilan, Arif Agus kepada Bupati Pesisir Selatan, dan Wakil Ketua DPRD Kabupaten...

Kepulauan Mentawai Kembali Mempertahankan Opini WTP

Padang, Selasa (21 Mei 2024)- Kepala Perwakilan BPK Provinsi Sumatera Barat menyerahkan LHP atas Laporan Keuangan Pemerintah Kabupaten Kepulauan Mentawai Tahun 2023. Atas LKPD...

Provinsi Sumatera Barat Pertahankan Opini WTP Kedua Belas Kalinya

Padang, Senin (20 Mei 2024) –BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Barat (BPK Sumbar) hari ini menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD)...

Tiga Kabupaten Pertahankan Opini WTP

Padang, Jumat (17 Mei 2024) – Sesuai Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara dan Undang-Undang Nomor 15 Tahun...

Pemkab Sijunjung Raih WTP Kedelapan Kalinya

Padang, Selasa (14 Mei 2024)-Pemerintah Kabupaten Sijunjung kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) pada Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah...

Terima LHP BPK, Solok Selatan Siap Tindaklanjuti Rekomendasi BPK

Padang, Rabu (8 Mei 2024)-Kabupaten Solok Selatan pada hari Rabu (8 Mei 2024) menerima Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD)...

BPK Sumbar Serahkan Tiga Laporan Hasil Pemeriksaan

Padang, Selasa (7 Mei 2024) – Sesuai mandat Undang-undang, Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Sumatera Barat kembali menyampaikan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan...

Pemko Bukittinggi Pertahankan Opini WTP yang Kesebelas

Padang, Senin (6 Mei 2024)- BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Barat (BPK Sumbar) menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun...

Tiga Pemda Pertahankan Opini WTP

Padang, Jumat (3 Mei 2024) – BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Barat menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun 2023 kepada Pemerintah Kota Solok,...

Pemkab Tanah Datar Berhasil Mempertahankan Opini WTP 12 Kali Berturut- turut

Padang, Kamis (25 April 2024)- Badan Pemeriksa Keuangan Perwakilan Provinsi Sumatera Barat (BPK Sumbar) menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah...

Penyerahan LHP atas Laporan Keuangan Tiga Pemerintah Kota

Padang, Jumat (5 April 2024) - Sesuai Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara dan Undang-Undang Nomor 15...

Pemerintah Kota Padang Panjang Pertama Terima LHP LKPD TA 2023

Padang, Kamis (4 April 2024), Bertempat di Ruang Rapat Kepala Perwakilan, BPK Perwakilan Provinsi Sumbar serahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah...

Pemkab Kepulauan Mentawai, Entitas Terakhir Serahkan LKPD Unaudited Tahun 2023

Padang, Senin (25 Maret 2024) – Pemkab Kepulauan Mentawai serahkan LKPD Unaudited Tahun 2023 ke BPK Sumbar. Sesuai amanat Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004...

Gubernur Datangi BPK Sumbar, Serahkan LKPD Tahun 2023

Padang, Jumat (22 Maret 2024) – Untuk memenuhi amanat Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara dan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang...

Empat Entitas Serahkan LKPD ke BPK Sumbar

Padang, (Senin. 18 Maret 2024) – Menyusul 14 entitas lainnya, empat entitas serahkan LKPD Unaudited Tahun 2023 ke BPK Sumbar pada hari Senin tanggal...

Pemkab Sijunjung Datangi BPK

Padang, Jumat (15 Maret 2024)- Badan Pemeriksa Keuangan Perwakilan Provinsi Sumatera Barat menerima Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun 2023 Unaudited dari Pemerintah Kabupaten Sijunjung yang...

Pemkab Solok Selatan Serahkan LKPD Tahun 2023 ke BPK

Padang, Rabu (13 Maret 2024) – Pemerintah Kabupaten Solok Selatan menyerahkan Laporan Keuangan Tahun 2023 (Unaudited) kepada BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Barat di Kantor BPK...

Tiga Pemda Susul Pemerintah Daerah Lain ke BPK Serahkan LKPD

Padang, Jumat (8 Maret 2024)– Menyusul sembilan kabupaten/kota di Provinsi Sumatera Barat, kali ini giliran Pemerintah Kabupaten Dharmasraya, Pemerintah Kabupaten Limapuluh Kota dan Pemerintah...
Free WordPress Themes, Free Android Games