PERWAKILAN PROVINSI SUMATERA BARAT
Home Blog Page 81

Jelang Lebaran, Wako Riza Tinjau Infrastruktur Vital

Payakumbuh-Singgalang Untuk memastikan pembangunan infrastruktur berjalan dengan baik, Walikota Payakumbuh Riza Falepi, blusukan meninjau pembangunan infrastrukturyang sedang berjalan di Kota Payakumbuh. Titik pertama yang dikunjungi adalah Jalan Lingkar Selatan yang akan menjadi jalur alternatif vital bagi para pemudik nanti saat lebaran Idul Fitri nanti. “Kita menemukan tiga titik jalan yang memiliki kondisi yang kurang bagus dan menginstruksikan agar jalan tersebut ditimbun...

Meraih WTP, Kabupaten Pasaman Barat dan Mentawai Diminta untuk Menindaklanjuti Temuan BPK dan Meningkatkan Penyelesaian TLHP

Padang, 23 Mei 2019, “Opini atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun 2018 Kabupaten Pasaman Barat masih WTP, namun ada penekanan terhadap temuan pertanggungjawaban perjalanan dinas, yang semakin meningkat jumlahnya dari tahun sebelumnya. Jika tahun depan masih ditemukan permasalahan yang sama, bisa menjadi kualifikasi opini. Hal ini agar menjadi perhatian Bupati dan bersikap lebih tegas”, demikian disampaikan Kepala Perwakilan...

Terlibat Korupsi, ASN Solsel Dipecat

Pemkab Solok Selatan (Solsel) memecat secara tidak hormat seorang aparatur sipil negara (ASN) di daerah itu karena terlibat kasus korupsi. Pegawai yang menerima pemecatan dengan tidak hormat (PTDH) itu adalah EZ. Pemecatan dilakukan setelah kasus korupsi yang menjeratnya telah memiliki kekuatan hukum tetap. “EZ, sudah menerima putusan pengadilan serta menjalani hukuman. Sesuai aturan, bagi ASN yang terbukti korupsi maka akan...

Sijunjung Kembali Raih WTP

Sijunjung-Haluan Pemerintah Kabupaten Sijunjung kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas laporan hasil pemeriksaan dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Sumatera Barat. Predikat WTP tahun 2018 ini merupakan kali ketiga diterima Pemkab Sijunjung. Sebelumnya opini yang sama juga diterima Pemkab Sijunjung pada tahun 2016 dan 2017 lalu. Penyerahan laporan hasil pemeriksaan BPK dilaksanakan di ruang rapat BPK Perwakilan Sumbar jalan Khatib...

Bukittinggi Raih WTP Enam Kali Secara Berturut – turut

Bukittinggi- Singgalang Secara berturut – turut untuk keenam kalinya Pemerintah Kota Bukittinggi menerima opini Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kota Bukittinggi Tahun Anggaran 2018 dengan predikat (Wajar Tanpa Pengecualian) dari Badan Pemeriksa Keuangan . LHP tersebut diterima secara langsung oleh Walikota Bukittinggi Ramlan Nurmatias dan Ketua DPRD Beny Yusrial dari Kepala BPK RI Perwakilan Provinsi Sumatera...

HARKITNAS 2019 : Bangkit dan Bersatu

Padang, (20/5) – BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Barat melaksanakan upacara Hari Kebangkitan Nasional ke-111 Tahun 2019. “Peringatan Hari Kebangkitan Nasional ke -111 Tahun 2019 ini terasa sangat spesial. Kita berada dalam situasi pasca pesta demokrasi yang menguras energi dan emosi sebagian besar masyarakat kita. Kita telah mengaspirasikan pilihan yang berbeda-beda dalam pemilu, namun semua pilihan pasti kita niatkan untuk...

Kabupaten Agam Berhasil Mempertahankan Opini WTP

Padang, 17 Mei 2019. “Opini atas pemeriksaan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Tahun 2018 Kabupaten Agam tahun ini masih WTP” demikian disampaikan Kepala Perwakilan BPK Provinsi Sumatera Barat Pemut Aryo Wibowo dalam acara penyerahan laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Pemeriksaan LKPD Tahun 2018 Kabupaten Agam di BPK Provinsi Sumatera Barat hari Jumat 17 Mei 2019. LHP LKPD tahun 2018 Kabupaten Agam...

Dharmasraya Raih “Quattrick” Opini WTP dari BPK RI

Bupati: Hasil Kerja Pemkab dan Dukungan DPRD Dharmasraya-Pos Metro Kembali, opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) berhasil dipertahankan oleh Pemerintah Kabupaten Dharmasraya. Ini adalah WTP keempat, yang secara konsisten diraih Pemerintah Kabupaten Dharmasraya secara berturut-turut sejak kepemimpinan Bupati Sutan Riska Tuanku Kerajaan dan Wakil Bupati H Amrizal Dt Rajo Medan. Usai menerima Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP)...

Opini WTP untuk Kabupaten Dharmasraya

Padang, 17 Mei 2019. “Kami sangat mengapresiasi Kabupaten Dharmasraya, secara keuangan termasuk daerah yang stabil, artinya tingkat kematangan pengelolaan keuangan sudah bagus, sehingga opini atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun 2018 Kabupaten Dharmasraya WTP, sama dengan tahun sebelumnya””, demikian disampaikan Kepala Perwakilan BPK Provinsi Sumatera Barat Pemut Aryo Wibowo dalam acara penyerahan laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Pemeriksaan...

Pemko Pastikan Seluruh Masjid Dikunjungi TSR

Padang- Singgalang Kepala Bagian Kesra Kota Padang, Jamilus memastikan, masjid yang akan dikunjungi Tim Safari Ramadan (TSR) Pemko tahun ini belum pernah dikunjungi TSR dalam kurun lima tahun terakhir. “Untuk yang dikunjungi akan dipastikan masjid tersebut belum dikunjungi dalam lima tahun terakhir agar nantinya semua masjid dapat dikunjungi oleh Pemko,” ujar Jamilus saat pelaksanaan diseminasi informasi di Media center Diskominfo Padang,...

Catatan Berita : Wali Nagari Diminta Hati-Hati Mengelola Keuangan

Wali Nagari Diminta Hati-Hati Mengelola Keuangan

Catatan Berita : Penyerahan LKPD 2018 Pemko Payakumbuh Pertama di Sumbar

Penyerahan LKPD 2018 Pemko Payakumbuh Pertama di Sumbar

TSR Sumbar Kunjungi Musala Miftahul Jannah

Padang Pariaman-Pos Metro Kunjungan Tim Safari Ramadhan (TSR) Sumatera Barat ke Mushalla Miftahul Jannah Perumahan Sparco Korong Kasai Nagari Kasang, Kecamatan Batang Anai langsung dipimpin Gubernur H. Irwan Prayitno beserta rombongan. Saat itu rombongan Gubernur Sumatera Barat didampingi Wakil Bupati Padang Pariaman Suhatri Bur beserta kepala OPD, camat dan wali nagari. “Alhamdulillah pada kesempatan itu bapak gubernur memberikan bantuan pembangunan Musala...

Raihan Opini WTP, Motivasi Tingkatkan Kinerja

Tanah Datar- Padang Ekspres Untuk ketujuh kalinya berturut-turut, Kabupaten Tanah Datar memperoleh opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI). “Alhamdulillah, kami kembali menerima opini WTP dari BPK atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun 2018. Ini (LHP) dari Kepala Perwakilan BPK RI Sumatera Barat Pemut Aryo Wibowo di Kantor BPK Jl Khatib Sulaiman Padang, Selasa...

Tanah Datar berhasil mempertahankan opini WTP tujuh kali berturut-turut.

Padang, 14 Mei 2019. “Untuk opini BPK atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Tahun 2018 Kabupaten Tanah Datar, masih sama dengan tahun sebelumnya, karena pengelolaan keuangan di Kabupaten Tanah Datar memang sudah bagus”, demikian disampaikan Kepala Perwakilan BPK Provinsi Sumatera Barat Pemut Aryo Wibowo dalam acara penyerahan laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Pemeriksaan LKPD Tahun 2018 Kabupaten Tanah Datar di...

Serapan Anggaran Belanja Daerah Sawahlunto 90,95 Persen

Sawahlunto-Pos Metro Pada APBD 2018, serapan anggaran belanja daerah Pemko Sawahlunto senilai Rp582,394 miliar atau 90,95 persen. Di APBD tahun itu, pemko dan DPRD menganggarkan belanja daerah Rp640,360 miliar. Walikota Sawahlunto, Deri Asta mengatakan, dengan serapan anggaran 90,95 persen, dapat disimpulkan belanja daerah di 2018 sudah direalisasikan. Artinya, sebagian besar pula kegiatan yang direncanakan dapat diwujudkan. Meski di pelaksanaan masih ada...

Pemkab Solok Pecat 5 PNS Terlibat Korupsi

Solok, Padek Pemkab Solok memberhentikan tidak hormat lima Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang terbukti melakukan korupsi melalui pengadilan. Mereka diantaranya Emil Dolia Kaira (Sekretaris Disdukcapil), Asep Ajidin (Kabag Kesra), Nazarudin (Pegawai Camat Danau Kembar). Kemudian, Musril Muis (Mantan Sekretaris Nagari Koto Gadang Guguak), Syafrianto (Sekretaris Nagari Aripan). “Nama-nama itu sudah kita berhentikan sesuai aturan yang ada,” kata Sekkab Solok Aswirman, Minggu...

Mantan Kajati Sumbar jadi PH Tersangka KPK, Bupati Solsel Pinjam Rp3,2 M ke Yamin Kahar

Padang-Pos Metro Kasus dugaan suap yang menyeret nama Bupati Solsel Muzni Zakaria (MZ) dan Pemilik PT Dempo M YaminKahar (MYK) sebagai tersangka di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus bergulir. Kini, tiba nama baru yang mengaku sebagai penasehat hukum (PH) Yamin Kahar dan berbicara ke publik Kamis (9/5) di Padang. Dia adalah Halius Hosen, mantan Kepala Kejati Sumbar. Seperti diketahui, KPK menjerat...

Temuan BPK di Payakumbuh, Penggunaan Aset Tidak Tertib

Payakumbuh-Haluan Mendapatkan predikat Wajar Tanpa Pengecualian dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) bukan berarti daerah tersebut tertib terhadap penggunaan aset milik daerah. Buktinya saja, berdasarkan Laporan Hasil Pemeriksaan BPK RI terhadap Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) tahun anggaran 2018, ternyata di lingkungan Pemko Payakumbuh masih ditemukan penggunaan aset yang tidak tertib. Setidaknya, ada 6 item barang milik daerah belum tertib setelah dilakukan...
Free WordPress Themes, Free Android Games