Pastikan Dana Haji Aman, Kinerja BPKH Mesti Diawasi Berlapis
PADANG – SINGGALANG
Anggota Komisi VIII DPR, H. Mhd Asli Chaidir setuju dan mendukung Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) yang mengatakan Badan Pengelolaan Keuangan Haji (BPKH) diawasi berlapis.
“Kita setuju karena ini menyangkut dana umat yang jumlahnya sangat banyak. Harus diawasi, dipantau dan jika ada yang disalhgunakan, pelakunya mesti diberi sanksi tegas,” kata politisi PAN ini kamarin...
Bupati sampaikan LPj. Pelaksanaan APBD 2020 pada DPRD Tanah Datar
BATUSANGKA – Bupati Tanah Datar menyampaikan Laporan Pertanggungjawaban (LPj) pelaksanaan APBD 2020 dalam sidang paripurna DPRD setempat, Senin (7/6).
Sidang paripurna ini dipimpin Wali Ketua DPRD Tanah Datar Anton Yondra dan Saidani, hanya diikuti 21 dari 35 orang anggota dewan, Forkopimda dan pejabat Pemkab.
Eka Putra menyebut, pada 14 Mei 2021 lalu, BPK RI Perwakilan Sumbar telah melakukan penyerahan Laporan Hasil...
PAD Tanahdatar Tercapai 99,41 Persen
Tanahdatar, Padek – DPRD Tanahdatar menggelar rapat paripurna tentang nota penjelasan Bupati Tanahdatar terhadap Ranperda laporan pertanggung jawaban pelaksanaan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Tanahdatar Tahun Anggaran 2020.
Rapat pimpin Wakil Ketua DPRD Tanahdatar Anton Yondra didampingi Wakil Ketua DPRD Saidani dihadiri 21 orang anggota dewan, Forkopimda, Plh. Sekda, para asisten, staf ahli bupati, pimpinan OPD dan pimpinan parpol,...
APH didesak Mengusut, Aktivis Sigi Dugaan Korupsi Rp5,29 M di Mentawai
PADANG, HALUAN – Koalisasi Masyarakt Sipil Antikorupsi Sumbar mendesak aparat penegak hukum (APH) memproses dugaan korupsi pada Dinas PUPR Kabupaten Kep. Mentawai. Berdasarkan temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI, terdapat kejanggalan dalam penggunaan anggaran senilai Rp5,29 miliar untuk pemeliharaan jalan dan jembatan, serta pembangunan jalan desa strategis tahun anggaran 2020.
Juru bicara (Jubir) koalisi Heronimus Zebua menjelaskan, pada tahun lalu...
Dengar Pendapat Soal THL dengan Bupati, DPRD Pasbar : Solusi yang Ditawarkan Bisa Jadi Obat
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Pasaman Barat (Pasbar), Senin (7/6) menggelar hearing atau Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Bupati, Hamsuardi dan sejumlah kepala OPD untuk membahas kelanjutan nasih Tenaga Haran Lepas (THL) yang sebelumnya dirumahkan.
Selain kepala OPD, hadir dalam kegiatan ini ketua-ketua komisi unutk mencari jalan keluar atas nasib para THL, ditengan pandemi Covid-19 yang semakin mengganas dan...
Fraksi di DPRD Sumbar Beri Tanggapan untuk Tiga Ranperda
TIGA rancangan peraturan daerah (ranperda) mendapatkan masukan dari fraksi yang ada di DPRD Sumbar. Tiga Ranperda yang mendapatkan masukan dan tanggapan oleh fraksi-fraksi di DPRD Sumbar tersebut aadalah Ranperda tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun 2020, Ranperda tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Tahun 2021-2026, dan Ranperda tentang Perpustakaan.
Fraksi di DPRD Sumbar menyampaikan pandangan umum terhadap tiga ranperda melalui...
DPRD Bahas Ranperda Pertanggungjawaban APBD Tahun 2020
PADANG - SINGGALANG
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sumatera Barat (Sumbar) saat ini telah memulai pembahasan rancangan peraturan daerah (ranperda) tentang pertanggungjawaban APBD Sumbar Tahun 2020
Ketua DPRD Sumbar, Supardi ada beberapa hal strategis yang telah disampaikan DPRD terkait ranperda tentang pertanggungjawaban APBD Provinsi Sumatera Barat Tahun 2020. Dia mengatakan pertanggungjawaban APBD merupakan sebuahnkewajiban yang harus dilakukan dalam rangka akuntanilitas dan...
DPRD Bahas Tiga Ranperda
PADANG - SINGGALANG
Pada awal Juni ini, DPRD Sumbar mulai membahas tiga rancangan peraturan daerah (ranperda) baru, yakni ranperda pertanggungjawaban APBD Provinsi Sumatera Barat Tahun 2020, ranperda tentang rancangan pembangunan jangka menengah daearah (RPJMD) Provinsi Sumatera Barat tahun 2021-2026 dan ranperda tentang pengelolaan perpustakaan.
Gubernur Sumbar, Mahyeldi telah menyerahkan nota pengantar tiga ranperda tersebut kepada DPRD Sumbar saat rapat paripurna, Rabu(2/6)...
Gubernur Minta Pengawasankeuangan Daerah Diperketat
PADANG, HALUAN – Penguatan Aparat Pengawasan Internal Pemerintahan (APIP) di Sumbar dalam pengawasan keuangan daerah terus dilakukan, termasuk dengan meminta dukungan dari KPK RI dan Kemendagri. Pengawasan yang lebih ketat diperlukan untuk mengatisipasi potensi penyelewengan, terlebih yang berkaitan dengan anggaran penanganan Covid-19.
Gubernur Sumbar Mahyeldi menyatakan, APIP serta Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) sangat dibutuhkan dalam pengawasan keuangan daerah,...
Pengelola Anggaran Disorot DPRD
Tiga Nota Rapendra Diajukan Pemprov
Padang, Padek - Realisasi pendapatan secara keseluruhan Provinsi Sumbar tahun 2020 sebesar Rp.6,36 triliun atau 99,10 persen dari target yang direncanakan yaitu sebesar Rp.6,42 triliun. Dari pengelolaan pembiayaan, realisasi tahun 2020 sebesar Rp.305 miliar dari rencana pembiayaan sebesar Rp.308 miliar.
"Dari pengelolaan pendapatan dan belanja daerah tersebut, maka terdapat Sisa Lebih Penggunaan Anggaran (SILPA) sebesar Rp.260...
10 Parpol Diminta Tindak Lanjuti LHP BPK
Syarat Pencairan Bantuan Keuangan 2021.
Payakumbuh, Padek- Sepuluh Partai Politik (parpol) penerima bantuan keuangan dari APBD Kota Payakumbuh tahun anggaran 2020 diminta segera menindaklanjuti Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) pengelolaan keuangan parpol yang telah dilakukan oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakian Sumbar pada Mei 2021 lalu. Permintaan itu disampaikan Asisten III Setko Payakumbuh Amriul Dt Kirayiang Teknis (Bimtek) Tertib Administrasi Pengajuan,...
APBD Sumbar 2020 Bersisa Rp260 miliar
PADANG - SINGGALANG
Anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) Sumbar 2020 bersisa Rp260 miliar. Sisa lebih penggunaan anggaran (silpa) ini digunakan untuk menutupi defisit anggaran pada APBD 2021
Gubernur Sumbar Mahyeldi mengatakan silpa tersebut berasal dari pendapatan daerah, penghematan belanja daerah dan sisa dana pembiayaan.
Hal tersebut disampaikan Mahyeldi saat penyerahan laporan pertanggungjawaban anggaran Tahun 2020 pada DPRD Sumbar saat rapat paripurna...
Rapat Paripurna DPRD Sumbar, Pemprov Sampaikan Tiga Nota Pengantar Ranperda
PEMERINTAH Provinsi Sumatera Barat (Sumbar), menyampaikan nota pengantar tiga rancangan peraturan daerah (Ranperda) kepada DPRD Sumbar melalui sidang paripurna,Rabu (2/6)
Melanjutkan proses tersebut, DPRD melalui fraksi-fraksi akan melakukan pendalaman untuk melahirkan produk hukum daerah (perda) yang mampu mengakomodir kebutuhan pembangunan berkelanjutan.
Ketua DPRD Sumbar Supardi yang memimpin paripurna mengatakan, ada tiga nota ranperda yang diantarkan pemerintah provinsi untuk dinahas bersama yaitu...
Wako Sampaikan Ranperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD 2020
WALI kota Padang Hendri Septa menyampaikan Ranperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2020 (LKPD) pada Rapat Paripurna DPRD Kota Padang yang dilangsungkan di Ruang Sidang Utama DPRD Kota Padang Senin (31/5).
Rapat paripurna tersebut dipimpin Ketua DPRD Padang Syafrial Kani didampingi Wakil Ketua Arnedi Yarmen dan Ilham Maulana serta Sekretaris DPRD Hendrizal Azhar. Selain diikuti para anggota DPRD Kota Padang, juga...
Bupati Sutan Riska Genggam WTP Lima Kali Berturut-turut
DHARMASRAYA - Tidak semua kepala daerah cakap dan sukses memimpin daerah yang dinahkodainya. Beda halnya dengan Rajo Kecamatan Koto Besar, Kabupaten Dharmasraya ini.
Ia tidak menyia-nyiakan amanah yang ditompangkan masyarakat di pundaknya. Bagi dirinya, amanah masyarakat adalah sebagai tugas atau kewajiban yang harus dilaksanakan dengan sebaik-baiknya.
Hal ini tercermin dari polesan tangan dinginnya menahkodai Kabupaten Dharmasraya sejak menjadi Bupati definitif hasil...
Rapat Paripurna DPRD Terhadap LKPJ Pelaksanaan APBD Tahun 2020, Padang Delapan Kali Raih WTP, Wali Kota Ucapkan Rasa Syukur
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Padang menggelar Rapat Paripurna Penyampaian secara resmi oleh Wali Kota tentang Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Pertanggung Jawaban (LKPJ) Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun anggaran 2020, Senin (31/5), di ruang sidang utama gedung DPRD Kota Padang.
Rapat Paripurna tersebut dipimpin Ketua DPRD Padang Syafrial Kani didampingi Wakil Ketua Arnedi Yarmen danIlham Maulana...
Walikota Sampaikan Ranperda LKPJ APBD 2020 ke DPRD Padang
PADANG – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Padang menggelar rapat paripurna dengan agenda menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKP) Walikota Padang Tahun 2020, di ruang sidang Gedung DPRD setempat, Senin (31/5).
Rapat paripurna tersebut dipimpin ketua DPRD Padang Syafrial Kani didampingi Wakil Ketua Arnedi Yarmen dan Ilham Maulana serta Sekretaris DPRD Hendrizal Azhar. Selain diikuti para anggota DPRD Kota Padang,...
DPRD Apresiasi Ranperda yang Disampaikan Wali Kota
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) mengapresiasi Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Pertanggung Jawaban Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Padang Tahun Anggaran (TA) 2020 yang disampaikan Wali Kota Padang, Hendri Septa saat sidang paripurna DPRD, Senin (31/5).
Sidang paripurna tersebut dipimpin Ketua DPRD Kota Padang, Syafrial Kani didampingi Wakil Ketua DPRD Kota Padang, Arnedi Yarmen dan Ilham Maulana, serta...
Kepala Daerah Diingatkan Hati-Hati Belanjakan Uang Negara
PAYAKUMBUH, HALUAN- DPRD Kota Payakumbuh menggelar rapat paripurna Penyampaian Pandangan Umum Fraksi-Fraksi atas Nota Penjelasan Wali Kota Payakumbuh terhadap Ranperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun 2020, Minggu (30/5).
Saat kegiatan ini digelar, fraksi-fraksi di DPRD Payakumbuh menyampaikan apresiasi terhadap Pemerintah Kota (Pemko) Payakumbuh yang telah berhasil mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) ketujuh kalinya terkait pengelolaan keuangan daerah.
Opini WTP ini diraih...
Halal Bihalal Virtual Keluarga Besar BPK Sumbar
Padang, Rabu (2/6) – Masih dalam rangka memperingati Idul Fitri 1442 H, BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Barat (BPK Sumbar) mengadakan acara Halal Bihalal Idul Fitri 1442 H secara virtual. Selain untuk mempererat sialhturahim, acara kali ini juga diisi dengan paparan oleh Kepala Auditorat Pengelolaan Pemeriksaan Ibu Novie Irawati dan pengarahan dari Kepala Perwakilan BPK Sumbar Ibu Yusnadewi.
Dalam paparannya, Kepala...