Tingkatkan Kualitas Pengelolaan Keuangan Pemko Sawahlunto Jalin Koordinasi Dengan BPK
Sawahlunto-Pos Metro
Bertekad meningkatkan kualitas pengelolaan keuangan, Pemko Sawahlunto tingkatkan koordinasi dengan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI. Melalui berbagai langkah peningkatan kualitas pengelolaan keuangan itu, Pemko menargetkan dapat mempertahankan perolehan Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) untuk keempat kalinya.
Wujud peningkatan koordinasi itu dilakukan Wali Kota Sawahlunto, Deri Asta bersama Kepala Badan Pemeriksa Keuangan dan Asset daerah (BPKAD), Buyung Lapau dengan mendatangi...
Pegawai BPK Gadungan Raup Rp7,2 Juta
Solok-Metro
Aksi Said Wahyudi alias Yudi (33) yang mengaku sebagai warga Aceh ini cukup nekat. Mengaku sebagai pegawai Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI yang tengah menjalankan tugas, pelaku begitu mudah mengelabui korbannya.
Malahan Dusliman (49), warga Tanah Garam, Kota Solok, seorang PNS yang menjadi korban, rela merongoh koceknya senilai Rp7,2 juta dan diberikan begitu saja kepada pelaku.
Kasus yang akhirnya dilaporkan korban...
Pemerintah Pusat Diharapkan Realisasikan Dana Desa 100 Persen
Padangpariaman-Pos Metro
Keberadaan Dana Desa (DD) selama ini memang dirasakan sangat besar artinya dalam memajukan dan mengembangkan berbagai potensi yang dimiliki oleh nagari.
Tidak hanya dalam bidang pembangunan infrastruktur, namun juga dalam meningkatkan dan lebih memberdayakan kapasitas kemasyarakatan, di samping pemberdayaan ekonomi masyarakat lainnya.
Seperti diakui Ketua Forum Walinagari Padangpariaman, H Zulhendrayani, kemarin. Menurutnya, mengingat begitu besarnya peran dan keberadaan Dana...
Kunjungan Walikota Sawahlunto terpilih ke BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Barat
Padang, -- Walikota Sawahlunto terpilih periode 2018-2023, Deri Asta, berkunjung ke Kantor BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Barat pada Selasa, 29 januari 2019. Walikota didampingi oleh Sekretaris Daerah, Inspektur dan Kepala BKD, disambut oleh Kepala Perwakilan BPK Provinsi Sumatera Barat, Pemut Aryo Wibowo didampingi oleh Kepala Sub Auditorat Sumbar I, Indria Syzinia dan Kepala Sub Auditorat Sumbar II, Hari Fitrianto.
Kota...
Pengadaan Barang dan Jasa Harus Transparan
Solok Selatan-Padang Ekspres
Unit layanan pengadaan (ULP) Barang dan Jasa Sekretariat Pemkab Solok Selatan (Solsel) diminta terus mengikuti perkembangan regulasi pengadaan, guna menghindari penyimpangan perihal pengadaan barang dan jasa di daerah itu.
“Regulasi tentang pengadaan ini cukup dinamis. Sehingga setiap saat pihak yang terlibat juga harus mengikuti perkembangannya. Agar proses pengadaan barang dan jasa ini sesuai dengan ketentuan, berjalan dengan efektif,...
Catatan Berita : Sijunjung Targetkan LAKIP Peroleh Nilai BB
Sijunjung Targetkan LAKIP Peroleh Nilai BB
Catatan Berita : Pemprov Terima Penghargaan Nirwasita Tantra 2018 8 Kota di Sumbar Raih Adipura
Pemprov Terima Penghargaan Nirwasita Tantra 2018
DBH Pajak dan Retribusi Daerah Rp3,1 M Dibagikan untuk Nagari-nagari
Dharmasraya-Haluan
Pemerintah Kabupaten Dharmasraya melalui Badan Keuangan Daerah kembali menggelontorkan Dana Bagi Hasil (DBH) Pajak dan Retribusi Daerah kepada nagari se Kabupaten Dharmasraya
Penyerahan DBH ini dilakukan langsung oleh Bupati Dharmasraya, Sutan Riska Tuanku Kerajaan bersama Wakil Bupati, H.Amrizal Dt Rajo Medan, bersamaan dengan penyerahan Pagu Anggaran Dana Desa dan Alokasi Dana Nagari kepada wali nagari se Dharmasraya, di Auditorium...
HUT BPK RI KE 72: ENERGI, SINERGI DAN PRESTASI
Untuk memeriahkan perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) BPK RI ke-72, BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Barat menyelenggarakan Pekan Olahraga dan Bakti Sosial yang diselenggarakan selama lima hari dari tanggal 7 s.d 11 Januari 2019. Pekan Olahraga diisi dengan perlombaan bulu tangkis, tenis meja, futsal, dan bola voli. Perlombaan ini diikuti oleh seluruh pegawai BPK Perwakilan Sumatera Barat mulai dari Pejabat...
SPJ Fiktif II Tak Bergerak di Bareskrim
Padang-Haluan
Penanganan kasus dugaan korupsi Surat Pertanggungjawaban (SPj) Fiktif jilid II di Sumbar dengan kerugian negara Rp62,5 Miliar masih jalan di tempat. Subdit Dit Tipidkor Mabes Polri selaku pengak hukum yang menangani kasus tersebut masih belum memberikan informasi terkait pengembangan pengusutan. Padahal, selama persidangan jilid pertama kasus yang sama, terpidana Yusafni alias Ajo telah membeberkan keterangan yang seyogyanya
Mabes Polri,...
Dua Pejabat Tersangka Kasus Bansos Solok
Padang-Haluan
Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumbar menetapkan dua dua tersangka kasus dugaan korupsi dana Bantuan Sosial (Bansos) dan hibah di Kabupaten Solok tahun anggaran 2009 dan 2010. Meski berstatus tersangka, keduanya belum ditahan.
"Benar, kami telah menetapkan dua orang tersangka dalam kasus dugaan korupsi Bansos tersebut yaitu Y merupakan Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) dan DT sebagai Pengguna Anggaran di DPKKA Kabupaten Solok,"...
BPK Sumbar Selamatkan Rp13,9 M Selama 2018
Padang- Haluan
Dari hasil pemeriksaan sepanjang 2018, Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Sumbar berhasil menyelamatkan uang negera sebesar Rp13,9 miliar, di mana Rp2,5 miliar berupa penyerahan aset dan penyetoran ke kas Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Pemprov Sumbar).
Kepala Sub Auditorat Sumbar I BPK Perwakilan Sumbar, Indria Syzinia mengatakan, terdapat sebanyak sembilan temuan di lingkungan Pemprov Sumbar selama 2018 yang dinilai melanggar...
Tulisan Hukum : Perguruan Tinggi Negeri Berbadan Hukum
PERGURUAN TINGGI NEGERI BERBADAN HUKUM
Pengembangan Perpustakaan Riset Tata Kelola dan Akuntabilitas Keuangan Negara, Komitmen BPK untuk Layanan Informasi dan Komunikasi kepada Publik
Padang, 22 Januari 2019. BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Barat bekerja sama dengan Subbagian Perpustakaan BPK RI mengadakan Workshop Pengembangan Perpustakaan Riset Tata Kelola dan Akuntabilitas Keuagan Negara Sebagai Wujud Peningkatan Kualitas Komunikasi dan Layanan Informasi BPK kepada Publik. Selain itu acara juga diisi dengan kegiatan Bedah Buku Quantum Speed Reading. Hadir sebagai Narasumber Kasubag Perpustakaan Dewi Kaniasari dan Pengarang...
Sidang Dugaan Korupsi di RSJ HB Saanin Jaksa Hadirkan Lima Saksi
Padang-Singgalang
Sidang dugaan korupsi pembangunan fisik di Rumah Sakit Jiwa (RSJ) HB Saanin kembali digelar Senin (21/1) di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Padang. Pada kesempatan itu Jaksa Penuntut Umum (JPU) menghadirkan lagi lima saksi.
Saksi yang dihadirkan kali ini adalah Direktur CV Geo Enginering Consultan, Fredi Wijaya, selaku pihak yang pemenang tender pembangunan turap di RSJ HB Saanin.
“Saya mengetahui adanya...
SISDM BPK Versi 2.0 Banyak Fitur Baru dan Lebih Mobile Friendly
Padang, 21 Januari 2019, BPK Sumbar bekerjasama dengan Biro Sumber Daya Manusia (SDM) menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Sistem Informasi SDM (SISDM) BKP RI kepada seluruh pegawai BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Barat. Kegiatan ini diselenggarakan sehubungan dengan telah dilaunchingnya SISDM Versi.2.0. Narasumber dalam kegiatan ini Drs. M. Wildan Samani M.A.B. Kepala Sub Bagian Konsultasi dari Biro SDM BPK Pusat beserta staf....
Polres Pasaman Siap Penjarakan Walinagari Langgar Aturan
Pasaman-Singgalang
Walinagari di seluruh jagat raya Pasaman dapat salam peringatan dari Satreskim Polres Pasaman. Tidak main-main pesan peringatan yang dilayangkan langsung Kasatreskrim, AKP Lazuardi ini.
Katanya, jika ada walinagari yang berani main api dalam realisasi, siap-siaplah untuk diproses untuk menginap di balik jeruji tahanan. “Kami tidak tebang pilih, ingat itu. Bertolak pada kasus dugaan korupsi yang terjadi di Nagari Ganggo Hilia,...
72 Tahun BPK RI, Eratkan Semangat Persaudaraan dan Kekeluargaan
BPK PerwakilanProvinsi Sumatera Barat menyelenggarakan Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) BPK RI ke-72 pada hari Senin, 21 Januari 2019 di halaman Kantor BPK Perwakilan Sumatera Barat. Upacara ini merupakan puncak peringatan HUT BPK RI ke-72 yang juga dilaksanakan serentak oleh kantor perwakilan BPK seluruh Indonesia.
Dalam pidato yang disampaikan oleh Inspektur Upacara Pemut Aryo Wibowo, Ketua BPK RI Moermahadi...